Sore ini aku hanya ingin menangis
Entah menangisi apa
Adakah yang perlu ditangisi, sementara bibir masih tersenyum meski tak tahu sepahit apa.
Entah menangisi apa
Adakah yang perlu ditangisi, sementara bibir masih tersenyum meski tak tahu sepahit apa.
Sore ini aku hanya ingin menangis
Entah karena apa
Adakah yang perlu ditangisi, sementara senyum masih tersungging meski selayu bunga di musim kerontang
Entah karena apa
Adakah yang perlu ditangisi, sementara senyum masih tersungging meski selayu bunga di musim kerontang
Sore ini jikapun akhirnya aku menangis,
Satu hal yang pasti adalah karna rindu yang lama mengusik.
Sore ini jikapun akhirnya aku menangis,
Adalah karna rindu yang tak bisa ku atasi.
Sore ini jikapun aku tersedu menangis, itu karna rinduku padamu Ayah.....
Satu hal yang pasti adalah karna rindu yang lama mengusik.
Sore ini jikapun akhirnya aku menangis,
Adalah karna rindu yang tak bisa ku atasi.
Sore ini jikapun aku tersedu menangis, itu karna rinduku padamu Ayah.....
Yang tak bisa ku bendung lagi.
4 Ramadhan 1436 H.
Anna Pryana, kepada senja yang entah dimana temaramnya.
Anna Pryana, kepada senja yang entah dimana temaramnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terimakasih sudah mampir di blog aku dan membaca tulisan-tulisanku......Silakan tinggalkan jejak kamu di kotak komentar di bawah ini ya..........
*Salam Blogger :-)